*Berbagi Daging di Hari Raya Idul Qurban 1444H* Mari, raih kebaikan yang sempurna

    *Berbagi Daging di Hari Raya Idul Qurban 1444H* Mari, raih kebaikan yang sempurna

    JAKARTA - Hari Raya Idul Adha dinamai juga Idul Qurban, karena pada hari itu Allah, SWT memberikan kesempatan kepada hambanya untuk menyembelih hewan qurban dan berbagi daging kepada sesamanya sebagai bentuk ketaqwaan dan kecintaan.
     
    *Di momen Idul Qurban ini, * tidak sedikit mereka yang menunggu mendapatkan daging dan tidak sedikit pula mereka yang kesulitan mengolah daging tersebut. Karena itu KAK PAIS bermaksud melengkapi dan menyempurnakan kebaikan berqurban dengan mengajak *Bersedekah Daging Qurban beserta Perlengkapannya*, yaitu : 
    1. ✉️ *Santunan*
    2. ???? *Daging: 1kg*
    3. ???? *Beras*
    4. *Minyak goreng*
    5. *Bumbu dapur*
    6. *lain lain*

    Bagi siapapun yang Belum bisa ikut berqurban ternak tahun ini, * tetapi ingin ikut berbagi kebahagiaan di kegiatan qurban kali ini, dapat menyisihkan rejeki *seikhlasnya* atau sesuai paket di:
    ▶️ *Paket Daging dan perlengkapannya* @ Rp.250.000, -/paket

    Bismillah, PAIS berencana mendistribusikan  1.000 paket *Sedekah Daging Qurban dan perlengkapannya* untuk para santri, yatim, dan dhu'afa pada *hari Minggu, 02 Juli 2023*.

    Semoga, kebaikan yang bapa ibu amanahkan pada *Program Tebar Qurban 1444H* ini mendapat balasan pahala berlipat ganda, menjadi penarik rizki lainnya dan menjadi bekal di akhirat kelak. 

    Aamiin... Aamiin Yaa Rabbal'aalamiin
    Barokallahum fiikum

    Salam takzim dari kami,
    *Suptinah* || Relawan PAIS


    =========================
    *Info Lengkap YPAIS:*
    ???? Website: https://ypais.org

    *Dokumentasi Qurban 1443H:*
    https://youtu.be/FyGsDiE-8uM

    ==========================
    Amanah ZISWAF bisa ke: ????????????????
    a/n  PUNDI AMAL INSAN SEJAHTERA. 
    ????  *BCA:  2065002220
    ????  *Mandiri:*  176-000-506-099-9
    ????  *New BRI:*  1145-0100 1253-560
    ????  *Bank BSI:*  7770221212

    _Mohon konfirmasi setelah  berdonasi, untuk membantu kerapihan pembukuan Yayasan Kami_  ????

    jakarta
    Anton Atong Sugandhi

    Anton Atong Sugandhi

    Artikel Sebelumnya

    MTsN 1 Pangandaran Raih Medali Emas dan...

    Artikel Berikutnya

    Pimpinan dan Redaksi Jurnalis Indonesia...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Serda Abraham Terus Motivasi Peternak Sapi Binaan Dalam Peningkatan Ketahanan Pangan Wilayah Sektor Peternakan
    Kapolri Beri Penghargaan Kepada Personel Polda Papua Atas Prestasi Lumpuhkan KKB Tahun 2023 Lalu
    Komandan Lanud HLO Sambut Kedatangan Menteri ATR/BPN di Bandara Haluoleo
    Letkol Armen Beri Jam Komandan
    Agraria Institute Soroti Pergeseran Gambar Plotting Bidang Tanah di Kota Bogor Masuk Hukum Positif
    Pilkada Pangandaran 2024 Makin Panas, dari Banyaknya Calon Bermunculan Ujang Endin Indrawan Disebut Paling Potensial
    Pelayanan Publik di Kabupaten Pangandaran Kualitas Tertinggi, Infrastruktur 95% Sukses Dibangun Kondisi Mantap, Pengangguran Terendah di Jawa Barat
    Rotasi, Pengambilan Sumpah Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pangandaran 
    Hardiknas Tahun 2024: Ing Ngarso Sung Tulodho, Ing Madya Mangun Karso, Tut Wuri Handayani
    DPC Gerindra Buka Penjaringan Bacalon Bupati dan Wakil Bupati Pangandaran Tanpa Biaya Serupiahpun
    Pilkada Pangandaran 2024 Makin Panas, dari Banyaknya Calon Bermunculan Ujang Endin Indrawan Disebut Paling Potensial
    Pelayanan Publik di Kabupaten Pangandaran Kualitas Tertinggi, Infrastruktur 95% Sukses Dibangun Kondisi Mantap, Pengangguran Terendah di Jawa Barat
    Rotasi, Pengambilan Sumpah Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pangandaran 
    Hardiknas Tahun 2024: Ing Ngarso Sung Tulodho, Ing Madya Mangun Karso, Tut Wuri Handayani
    DPC Gerindra Buka Penjaringan Bacalon Bupati dan Wakil Bupati Pangandaran Tanpa Biaya Serupiahpun
    Ketua FKPAI Kutuk Keras Pengrusakan Fasilitas Umum saat Demo Penolakan Penetapan APBD Kabupaten Pangandaran TA 2024
    Jika Objek Wisata Ingin Segera Dibuka, Maka Minggu Depan Pangandaran Harus Bisa di Level 2
    Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata Realisasikan 26 Poin Janji Politik di Masa Kampanye 2020
    Pemkab Pangandaran Dukung Pelaksanaan Operasi Ketupat Lodaya 2021
    KPU Pangandaran Raih Lagi Penghargaan 6 Kategori Terbaik dari KPU Provinsi Jabar

    Ikuti Kami